Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2020

Cegah Covid, Bhabinkamtibmas Harus Jalankan 3 T dan Pahami Program Kampung Tangguh Semeru

Cegah Covid, Bhabinkamtibmas Harus Jalankan 3 T dan Pahami Program Kampung Tangguh Semeru Kapolda Jatim Irjen Pol Dr. M Fadil Imran,M.Si menegaskan kepada seluruh Bhabinkamtibmas, Kapolsek se-Pasuruan Raya, serta Kapolres Kabupaten/Kota untuk terus memperhatikan kasus Covid19 agar cepat ditangani dan segera di selesaikan. Dari pertemuan tatap muka ini,  Kapolda Jatim menayangkan video program Kampung Tangguh Semeru yang digagas oleh Kapolda Jatim Irjen Pol Dr Mohammad Fadil Imran, M.Si. Dalam video itu, bagaimana fungsi Kampung Tangguh Semeru guna menyelesaikan persoalan masyarakat disaat pandemi covid19. "Saya minta Bhabinkantibmas pelajari Video Kampung Tangguh Semeru untuk mengimplementasikan menghadapi Covid19. kampung tangguh semeru ini tidak hanya difungsikan mengatasi pandemi covid19, namun juga menjadi instrumen menjaga Kantibmas di Wilayah masing-masing," kata Kapolda Jatim, saat memberikan pemaparan di atas podium, Kamis sore (23/7/2020). Selain itu Bhabin

Waspadai Lowongan Pekerjaan Hoax

Waspada Penipuan Terkait Lowongan Kerja, Kenali Ciri-Cirinya . Dengan Perkembangan teknologi memudahkan masyarakat mendapat berbagai macam  informasi. Termasuk informasi lowongan kerja. Kini, hanya tinggal klik klik  telepon pintar, informasi tentang lowongan kerja bisa langsung diakses. Di Balik Kemudahan itu, masyarakat harus tetap waspada. Tak sedikit informasi lowongan kerja ternyata palsu. Bahkan bila tidak hati-hati, masyarakat bisa menjadi korban penipuan. Niat anda mencari pekerjaan, malah jadi korban penipuan. Karenanya, sangat penting mengenal ciri-ciri lowongan kerja palsu, agar para pencari kerja tidak menjadi korban penipuan. ciri-ciri lowongan kerja palsu: 1. Penggunaan Tata Bahasa Ketika menerima informasi lowongan kerja, perhatikan tata bahasa yang digunakan. Jika ada kalimat yang tidak tepat atau typo pada penulisan, patut diwaspadai. 2. Domain Perusahaan Pada umumnya domain yang digunakan situs perusahaan menggunakan .co.id, .id, .com, .co, .jp (perus

Update Sebaran Corona Virus Disease 2019 Covid - 19 Wilayah Kab Magetan

Update Info Paparan Corona Virus Disease 2019 Covid - 19 Wilayah Kab Magetan Minggu, 19 Juli 2020 Sebaran Corona Virus Disease 2019 Covid - 19 Tiap tiap Kec Se Kab Magetam Disampaikan Himbauan untuk selalu menerapkan protokol kesehatan. Antara lain : . 1. Memakai Masker 2. Social Distancing / Jaga Jarak Interaksi Minimal 1 Meter 3. Sesering mungkin mencuci tangan menggunakan sabun anti septic dan air mengalir 4. Selalu berdoa . Update Informasi seputar  Parang, ikuti group wa informasi publik parang : . https://chat.whatsapp.com/756v0AmKZPTCuXjzkNKMcU Follow akun media sosial kami : . Instagram . https://www.instagram.com/invites/contact/?i=1ffv8thaxsaa9&utm_content=76fnrgs Facebook . https://www.facebook.com/humaspolsek.parang Twetter . https://twitter.com/PolsekParang?s=08

Kapolda Jawa Timur Beserta staff dan jajaran . Mengucapkan . Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya (Alm) dr. M. Fahmi Arfai'i tenaga medis RS. Bhayangkara Prof. Awaloedin Djamin Semarang saat penanganan Covid-19

Kapolda Jawa Timur Beserta staff dan jajaran . Mengucapkan . Turut Berduka Cita Atas Berpulangnya (Alm) dr. M. Fahmi Arfai'i tenaga medis RS. Bhayangkara Prof. Awaloedin Djamin Semarang saat penanganan Covid-19 Semoga husnul khatimah dan mendapat tempat terindah di sisi Tuhan Yang Maha Esa. . Update info seputar parang dengan bergabung di group informasi publik parang https://chat.whatsapp.com/756v0AmKZPTCuXjzkNKMcU . Follow akun media sosial kami https://www.instagram.com/invites/contact/?i=1ffv8thaxsaa9&utm_content=76fnrgs . https://www.facebook.com/humaspolsek.parang . https://twitter.com/PolsekParang?s=08

Raya Gubernur Khofifah : Jumlah Pasien Sembuh Jatim Lewati Kasus Positif, Jangan Sampai Lengah

Raya Gubernur Khofifah : Jumlah Pasien Sembuh Jatim Lewati Kasus Positif, Jangan Sampai Lengah SURABAYA (Suarapubliknews) – Jumlah pasien sembuh Covid-19 di Jawa Timur melonjak drastis. Selama sembilan hari berturut-turut Jawa Timur menyumbang angka kesembuhan tertinggi secara nasional. Bahkan, total pasien sembuh kini berada diatas jumlah pasien positif aktif yang sedang dirawat. Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa mengatakan Jumát (17/7), jumlah pasien sembuh terkonfirmasi ada sebanyak 8.313 orang atau sejumlah 46,6 persen. Terdapat penambahan pasien sembuh sebanyak 387 orang. Sementara total pasien terkonfirmasi positif yang sedang dirawat menjadi 8.178 orang atau sebanyak 45,86 persen. Adapun jumlah pasien yang meninggal sebanyak 1.338 orang atau sebanyak 7,5 persen dan kumulatif positif adalah 17.829. Dengan demikian maka Jawa Timur hari ini mencapai milestone jumlah prosentase kesembuhan melebihi kasus aktif yang masih dirawat. “Alhamdulillah, jumlah kesembuh

Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Dr Mohammad Fadil Imran, M.Si didampingi Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim, Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, serta Forum Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jawa Timur, Pangdam V Brawijaya serta Gubernur Jatim, Sabtu sore (18/7/2020) menggelar rapat upaya percepatan penanganan covid19 di kantor Bakorwil, Kota Malang.

Tribratanewspoldajatim.com: Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Dr Mohammad Fadil Imran, M.Si didampingi Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim, Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, serta Forum Pimpinan Daerah (Forkopimda) Jawa Timur, Pangdam V Brawijaya serta Gubernur Jatim, Sabtu sore (18/7/2020) menggelar rapat upaya percepatan penanganan covid19 di kantor Bakorwil, Kota Malang. Kapolda Jawa Timur menyatakan, dalam upaya memutus mata rantai penyebaran covid19, seluruh stakeholder baik Babinkantibmas, Babinsa maupun Lurah/Kades harus sinergitas memutus mata rantai penyebaran covid19. "Seluruh stakeholder harus sinergi guna memutus mata rantai penyebaran covid19," kata Kapolda Jatim sembari menambahkan Babinkantibmas maupun Babinsa harus memiliki data setiap hari dan mempertanyakan ke Puskesmas dari masing - masing daerah. Sehingga semua data masyarakat baik yang terkonfirmasi positif maupun masyarakat yang PDP masuk sebagai data. "Baik Bhabinkantibmas m

Kapolda Jatim Irjen Pol Fadil Imran didampingi Wakapolda Jatim Brigjen Pol Slamet Hadi Supraptoyo dan Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, Irjen Fadil Imran melihat langsung Industri Tangguh di Kapal Api PT. Santos Jaya Abadi mengapresiasi Penerapan Protokol Kesehatan di PT. Santos Jaya Abadi Sebagai Industri Tangguh di Jalan Raya Gilang no 159 Kecamatan Taman, Kabupaten Sidoarjo

Kapolda Jatim Irjen Pol Fadil Imran didampingi Wakapolda Jatim Brigjen Pol Slamet Hadi Supraptoyo dan Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko, Irjen Fadil Imran melihat langsung Industri Tangguh di Kapal Api PT. Santos Jaya Abadi mengapresiasi Penerapan Protokol Kesehatan di PT. Santos Jaya Abadi Sebagai Industri Tangguh di Jalan Raya Gilang no 159 Kecamatan Taman, Kabupaten Sidoarjo Irjen Pol Fadil Imran mengatakan bahwa kunjungannya ini sebagai upaya wujud untuk mengimplementasikan penerapan pencegahan penyebaran Covid-19 bagi karyawan Kapal Api. Seperti kesiapan tempat Cuci tangan, Hand sanitizer, Jaga jarak antar pekerja. Kedatangannya disambut langsung oleh Direktur PT. Santos Jaya Abadi dan melihat langsung lokasi produksi Kopi Kapal Api “Pelaksanaan protokol kesehatan di Kapal Api sudah berjalan sangat bagus. Mulai dari jaga jarak antar karyawan, serta menggunakan masker dan juga face shield dan di semua sudut disiapkan tempat cuci tangan. Ini patut diconto

Kapolda Jawa Timur Irjen Pol. Dr. Mohammad Fadil Imran, M.Si meninjau dua Polsek di Kabupaten Gresik. Yakni, Polsek Kebomas dan polsek Manyar

Kapolda Jawa Timur Irjen Pol. Dr. Mohammad Fadil Imran, M.Si meninjau dua Polsek di Kabupaten Gresik. Yakni, Polsek Kebomas dan polsek Manyar. Kedatangan Kapolda Jatim di dua Polsek di Gresik melihat secara langsung kesiapan anggotanya (Babinkamtibmas) dalam mengimplementasikan protokol kesehatan di masing-masing wilayah. Kabupaten Gresik salah satu daerah penyumbang terbanyak kasus penyebaran Covid-19 di Jawa Timur dengan dua daerah lainnya, Kota Surabaya dan Kabupaten Sidoarjo. Penerapan protokol kesehatan menjadi penting untuk memutus mata rantai penyebaran covid-19 di Jawa Timur khususnya di Surabaya Raya. Peran penting Bhabinkamtibmas menjadi sangat penting untuk melakukan pendataan terhadap Orang Tanpa Gejala (OTG), Orang Dalam Pengawasan (ODP) dan Pasien Dalam Pantauan (PDP). Kedatangan Kapolda Jatim Irjen Pol Dr Mohammad Fadil Imran di Polsek-polsek ini untuk melihat secara langsung, kinerja dari Bbabinkamtibmas dalam mengimplementasikan pencegahan penyebaran covid

KLARIFIKASI BERITA WILAYAH KEC PARANG ANTI HOAX

Pemprov Jatim Terapkan Denda Masyarakat Tak Pakai Masker Rp 100 Ribu . Warga Jawa Timur dibuat resah dan bertanya-tanya terkait penerapan denda tilang bagi masyarakat yang tidak memakai masker ketika berada di luar rumah atau di jalan. Benarkah aturan ini sesuai instruksi gubernur Jatim Khofifah Indar Parawnsa dan dari hasil rapat Gugus Tugas Covid-19 Jatim seperti yang tercantum dalam info tersebut? Telusuri kebenarannya.  . Kabar soal denda tilang bagi pengguna jalan atau masyarakat yang tidak memakai masker di luar rumah ini tersebar melalui pesan berantai whatsapp. Pada selebaran info itu tertulis, warga Jatim yang tidak memakai masker di tempat umum akan terkena tilang dengan denda Rp100.000 hingga Rp 150.000 yang berlaku selama 14 hari mulai 27 Juli hingga 9 Agustus 2020. . Adapaun pesan lengkap terkait denda yang beredar luas tersebut: . Sesuai Instruksi Gubernur Jawa Timur Hasil Rapat Tim Gugus Tugas Covid 19 Jatim sbb: 1. Akan diadakan PENILANGAN bagi yg t

Kapolda Jatim Resmikan Pembangunan Lapangan Tembak Ditandai Peletakan Batu Pertama

Kapolda Jatim Resmikan Pembangunan Lapangan Tembak Ditandai Peletakan Batu Pertama Kapolda Jawa timur Irjen Pol Dr Mohammad Fadil Imran, M.Si didampingi Wakapolda Jatim Brigjen Pol Drs. Slamet Hadi Supraptoyo, Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim dan Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol Trunoyudo Wisnu Andiko. Rabu pagi (15/7/2020) meresmikan pembangunan lapangan tembak dengan ditandai peletakan batu pertama yang dilakukan oleh Kapolda Jatim. Lapangan tembak ini nantinya akan dipergunakan maupun dimanfaatkan untuk anggota Polri di jajaran Polda Jatim. Kapolda Jatim dalam sambutannya menyatakan, bahwa anggota polri harus bisa menembak selain itu anggota polri juga harus bisa bela diri. "Menjadi anggota Polri harus bisa menembak dan bisa bela diri, hal ini untuk meningkatkan skil bagi para anggota polri," kata Kapolda Jatim saat memberikan sambutan, Rabu (15/7/2020). Lapangan tembak yang diresmikan secara langsung oleh Kapolda jatim ini nantinya juga bisa sebagai persiapan j

Waspada Penipuan Lewat SMS Atau Telp Tidak Di Kenal. Anda bingung Informasikan kepada Spkt Polsek Parang Melalui Telp 0351871110

Waspada Penipuan Lewat SMS Atau Telp Tidak Di Kenal Waspada Penipuan Lewat SMS Atau Telp Tidak Di Kenal . Semakin Maraknya pesan singkat atau SMS penipuan menimbulkan kekawatiran dan keresahan masyarakat. Banyak dari pengguna telepon seluler khususnya pengguna baru hp, menjadi korban kejahatan ini. . Adapun Isi SMS penipuan, umumnya menjanjikan hadiah berupa uang dan barang. Jika penerima sms atau telp tergiur, Bukan hadiah yang didapat, uang anda malah melayang. pelaku biasanya meminta sejumlah uang kepada korban dengan iming-iming hadiah menggiurkan. . Dalam benerapa kasus penipuan berkedok SMS atau undian berhadiah, sebenarnya pihak operator seluler maupun pihak bank berperan penting. Mereka bisa  melakukan pencegahan agar konsumen atau nasabah tidak menjadi korban penipuan. . Dengan Cara pengumuman secara luas mengenai modus-modus penipuan via SMS atau telepon yang mengatasnamakan pihak operator seluler atau ban. Selain itu pihak operator seluler atau bank juga bisa men